1.1.1         Pengaruh umum

  1. Kondisi fisiologik (neonatus, anak, geriatri, ibu hamil dan menyusui
  2. Kondisi patologik (terkait penyakit tertentu yg diderita pasien)
 
Kondisi fisiologik (neonatus, anal, geriatri, ibu hamil dan menyusui)
n- Perbedaan respon obat (pola absorpsi, distribusi, metabolisme dan ekskresi)
n- Dosis anak dihitung dgn rumus berdasar berat badan atau luas permukaan.
n- Cara pemberian.
Kondisi patologik (terkait penyakit tertentu yg diderita pasien)
nDipengaruhi oleh penyakit pada organ-organ tertentu terutama yang melaksanakan fungsi farmakokinetik tubuh yakni saluran cerna, kardiovaskuler, hati dan ginjal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar